5 Aplikasi Wajib di Instal Untuk Mempercantik Smartphone Android Anda
Sabtu, 11 Maret 2017
Add Comment

Sabtu, 11 Maret 2017
Salah satu hal menarik dari smartphone android adalah kemudahannya untuk dikustomisasi sesuai dengan apa yang kita inginkan . Nah , disini ada beberapa aplikasi android yang sangat di rekomendasikan untuk di unduh dan di instal pada smartphone android anda . Dengan aplikasi - aplikasi ini anda dapat merubah tampilan smartphone android anda menjadi lebih cantik . Dan pastinya bisa menghilangkan kejenuhan anda pada tampilan standart smartphone yang saat ini anda gunakan . Mau tau aplikasi apa sajakah itu ? Baca terus artikelnya !
Aplikasi XuiMod ini sangat direkomendasikan untuk memodifikasi tampilan smartphone android anda . Dengan bantuan aplikasi XuiMod ini anda dapat dengan mudah mengubah tampilan sistem UI smartphone android anda . Tanpa harus melakukan coding atau bootloader anda sudah dapat merubah , mengedit , dan memodifikasi tampilan android dengan sangat mudah sekali . Namun sayangnya XuiMod ini membutuhkan akses root jadi , untuk ada yang ingin menggunakan aplikasi ini pastikan Smartphone anda sudah dalam keadaan Root .
Aplikasi launcher yang satu ini sangat wajib dan saya rekomendasikan bagi anda yang ingin mepercantik tampilan smartphone anda . Seperti slogannya "Born To Be Beautiful" launcher yang satu ini memang menawarkan tampilan yang indah dan tentunya sangat praktis dan mudah untuk digunakan . Belum lagi ukuran aplikasinya yang kecil tidak akan membebani memori di smartphone android yang anda miliki .
Aplikasi locker ini membantu kita untuk memprotect atau melindungi smartphone kita agar tidak mudah di akses oleh orang lain . Dan pastinya membuat smartphone kita terlihat lebih keren .
Flashify ini merupakan aplikasi terbaik untuk anda yang ingin merombak secara keseluruhan tampilan android anda . Sayangnya hal ini juga mebutuhkan akses root . Dengan flashify ini kita dapat menginstal custom recovery , melakukan flash untuk custom ROM , recovery data hingga mengelola backup dengan sangat mudah sekali .
Bagi anda yang sebelumnya sudah menginstal custom launcher , aplikasi icon pack ini bisa anda gunakan sebagai pelengkap . Dengan icon pack ini bisa menggantikan ikon dengan variasi yang lebih variatif. Karena ragam gaya dan macam icon pack ini sangat melimpah .
Itulah beberapa Aplikasi Wajib Android Untuk Mempercantik Smartphone Anda . Anda bisa mencoba satu persatu aplikasi diatas . Siapa tahu dapat membuang kejenuhan anda karena tampilan standart atau bawaan yang ada di smartphone yang anda miliki . Semoga bermanfaat !!
Aplikasi Wajib Android Untuk Mempercantik Smartphone
1. Xui Mod
Aplikasi XuiMod ini sangat direkomendasikan untuk memodifikasi tampilan smartphone android anda . Dengan bantuan aplikasi XuiMod ini anda dapat dengan mudah mengubah tampilan sistem UI smartphone android anda . Tanpa harus melakukan coding atau bootloader anda sudah dapat merubah , mengedit , dan memodifikasi tampilan android dengan sangat mudah sekali . Namun sayangnya XuiMod ini membutuhkan akses root jadi , untuk ada yang ingin menggunakan aplikasi ini pastikan Smartphone anda sudah dalam keadaan Root .
2. Cheetah Launcher
Aplikasi launcher yang satu ini sangat wajib dan saya rekomendasikan bagi anda yang ingin mepercantik tampilan smartphone anda . Seperti slogannya "Born To Be Beautiful" launcher yang satu ini memang menawarkan tampilan yang indah dan tentunya sangat praktis dan mudah untuk digunakan . Belum lagi ukuran aplikasinya yang kecil tidak akan membebani memori di smartphone android yang anda miliki .
3. Fingerprint Locker
Aplikasi locker ini membantu kita untuk memprotect atau melindungi smartphone kita agar tidak mudah di akses oleh orang lain . Dan pastinya membuat smartphone kita terlihat lebih keren .
4. Flashify
Flashify ini merupakan aplikasi terbaik untuk anda yang ingin merombak secara keseluruhan tampilan android anda . Sayangnya hal ini juga mebutuhkan akses root . Dengan flashify ini kita dapat menginstal custom recovery , melakukan flash untuk custom ROM , recovery data hingga mengelola backup dengan sangat mudah sekali .
5. Icon Pack
Bagi anda yang sebelumnya sudah menginstal custom launcher , aplikasi icon pack ini bisa anda gunakan sebagai pelengkap . Dengan icon pack ini bisa menggantikan ikon dengan variasi yang lebih variatif. Karena ragam gaya dan macam icon pack ini sangat melimpah .
Itulah beberapa Aplikasi Wajib Android Untuk Mempercantik Smartphone Anda . Anda bisa mencoba satu persatu aplikasi diatas . Siapa tahu dapat membuang kejenuhan anda karena tampilan standart atau bawaan yang ada di smartphone yang anda miliki . Semoga bermanfaat !!
0 Response to "5 Aplikasi Wajib di Instal Untuk Mempercantik Smartphone Android Anda"
Posting Komentar